Tutorial / Cara Flash Asus Zenfone 5z ZS620KL
Untuk cara flash asus Zenfone 5z ada beberapa cara tergantung dari jenis firmware yang di gunakan, Seperti OTA, Raw / Fastboot firmware atau QFIL Firmware.Note:
Yang saya bagikan adalah Official dari ASUS, Mulai dari Firmware, Tool dll, Tutorial nya pun sudah di sediakan oleh asus dalam bentuk PDF, Jadi silahkan simak baik-baik untuk tutorial flashing nya, dan Untuk PDF nya download di akhir postingan.
OTA Firmware Asus Zenfone 5z
Jika perangkat anda masih bisa masuk di recovery mode atau hanya ingin melakukan Updare Software, sebaiknya gunakan cara OTA, karena dengan cara OTA lebih aman di bandingkan jenis flashing yang lainnya, jika ingin menggunakan flashing dengan cara OTA silahkan kunjungi Situs Resmi Asus dan ikuti petunjuk yang ada.Comingsoon...!!!
Raw / Fastboot Firmware Asus Zenfone 5z ZS620KL
Raw atau Fastboot firmware sebaiknya digunakan jika perangkat sudah tidak bisa masuk ke mode recovery, atau sudah tidak bisa di atasi dengan cara OTA.WW__ZS620KL_80.10.8.54_MP_user_20180517175955_release.zip
Type: ROM Size: 2.1GB
SoC: Sdm845
Download via Google Drive Not Shared Now
QFIL / QMSCT Firmware Asus Zenfone 5z
Firmware ini adalah solusi terkhir untuk perbaikan software asus zenfone 5z, firmware ini bisa untuk Unbrick dead after flash, atau sudah tidak bisa dilakukan dengan cara OTA ataupun fastboot, tool dan tutorial sudah di sediakan dalam fotmat PDF.WW-ZS620KL-80.02.32.7-FAC-for-QMSCT-eng-20180516155727-factory.zip
Type: ROM Size: 935MB
Download via Google Drive Not Shared Now
Firehose Only
prog_firehose_ddr.elf
prog_firehose_lite.elf
qdart.win.4.8_installer_00053.111-20-17_10_57_30.zip
Download
qpst.win.2.7_installer_00471.4.zip
Download
Draco_ZS620KL_QMSCT_download.pdf (Tutorial Flashing)